Resep Ayam Goreng Telur • Marimasak


Resep Ayam Goreng Telur • Marimasak
.
Ayam Goreng Telur
.
Bahan yg diperlukan:
1kg ayam, potong-potong, lumuri jeruk nipis, sisihkan
.
Bumbu ungkep ayam:
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
2 butir kemiri
2 cm jahe
1 sdm ketumbar
1/2 sdt merica
1 ruas kunyit
2 tangkai cabe keriting(bila suka pedas)
.
1 batang serai
2 lbr daun salam
1 ruas lengkuas
Air asam jawa secukupnya
Garam secukupnya
.
Bahan pencelup:
2 butir telur ayam, kocok lepas
.
.

Cara membuatnya:
Haluskan semua bumbu ungkep. Bilas ayam yg telah dilumuri jeruk nipis. Balurkan bumbu halus ke seluruh ayam ke dalam panci. Hidupkan kompor. Tambahkan serai, daun salam, lengkuas dan air asam jawa. Tambahkan air hingga ayam terendam. Beri garam. Ungkep hingga ayam empuk dan matang. Sisihkan.
.
Ambil satu potong ayam, masukkan ke dalam telur kocok. Goreng hingga kuning keemasan. Lakukan hingga ayam habis. Angkat, sajikan. Selamat mencoba!
.
.
#doyanmasak #doyancooking #hobimasakid #resepmasakan #resepayamgoreng #resepayam #shareresep #sharefood #masakanroemahan #masakanrumah #masakanrumahan #instafood #instafoodie #food #foodie #foodgram #foodgasm #foodporn #foodoftheday #foodphotography #uploadkompakan #kompakerspekanbaru #kompakersdumai

Comments

Post a Comment

Visitor

Online

Related Post